“Harapan saya mudah-mudahan Desa Gempol Sari menjadi juara 1 dan sebagai perwakilan Kabupaten Tangerang pada lomba Desa tingkat Propinsi Banten.” Pungkasnya.
Hadir dalam acara Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa (DPMPD) Kabupaten Tangerang, Miftah Shuritho.SSTP,MM Camat Sepatan Timur, Masitoh.S,Ag.M.Si Sekertaris Camat (Sekcam) Sepatan Timur, Basri Pengawas Desa Kecamatan Sepatan Timur, Juni A Kepala Desa Gempol Sari ,Jajaran BPD Gempol Sari, Babinsa, Binamas, Kader PKK, Tokoh Masyarakat dan Pemuda Desa Gempol Sari.
(Smc)