KABUPATEN TANGERANG – Kapolresta Tangerang Kombes Pol Baktiar Joko Mujiono bersilaturahmi ke H. Masrukin, salah seorang tokoh masyarakat di Desa Sukatani, Kecamatan Rajeg, Kabupaten Tangerang, Selasa (14/5/2024).
Baktiar didampingi Wakapolresta Tangerang AKBP Agus Sugiyarso dan Kasat Binmas AKP Nurjaman.