Kabupaten Tangerang

Sekitar 70 Warga Cilimus Tolak Adanya Lokasi Tempat Penimbunan Ban Bekas, Akibat Warga Terjangkit DBD

Redaksi
371
×

Sekitar 70 Warga Cilimus Tolak Adanya Lokasi Tempat Penimbunan Ban Bekas, Akibat Warga Terjangkit DBD

Sebarkan artikel ini

Masih kata ia, dikarenakan tidak ada kejelasan dari pihak pemilik ban bekas tersebut dirinya mengatakan, mau di tutup atau mau diangkut terserah perusahaan.

“Yang penting tidak ada istilah nya dampak penyakit ke warga sekitar, karena fakta di lapangan terkait fogging 1-2 kali dalam seminggu nyatanya nol besar yang (Point kedua surat pernyataan). Waktu mau demo kedua kalinya, besok nya baru di fogging, kesini nya sudah tiga minggu lebih tidak di fogging lagi,” pungkasnya.

(Yd)

Iklan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *